Senja di Mata Kaki Langit



Fotografer              : Elisa (Fb : Irukawa Elisa =  Twitter : @ElisaPemimpi)
Lokasi                    : Nglanggeran, Gunungkidul
Objek                     : Sanset
Jenis Kamera       : Kodak C195

Foto : Elisa #Embung
Embung ini dilapisi oleh geomembran. Geomembran berbahan polymer lembaran yang relatif tipis ini terbuat dari lapisan geotextile. Air tidak akan meresap bocor dengan lapisan geomembran satu ini, karena lapisan ini terbuat dari aspal yang disemprot secara terus menerus sehingga kedap air. Geomembran di kebun buah Nglanggeran memiliki kekuatan 100 tahun. Fungsi geomembran menampung air selama musim hujan datang, mengingat tempat ini intensitas hujan lebih sering. Sebagai langkah persediaan air saat musim kemarau. Mengingat saat musim kemarau air relative sulit.
Kebun buah Nglanggeran ini diresmikan bulan lalu pada 19 Februari 2013, diresmikan oleh Sri Sultan Hamengkubuono ke X. Jelas Sudiyono salah satu pengurus tempat wisata yang penulis temui tempat ini nantinya menjadi kebun buah durian dan kelengkeng. Pertamakali Kebun Buah Nglanggeran direncanakan oleh BORKANI. Sebuah Yayasan Obor Tani Semarang yang ahli dalam perkebunan.

Comments